July
19
2021
     20:04

Pertama di Indonesia, Ruangguru Luncurkan Fitur Adapto, Video Belajar Adaptif yang Dapat Menyesuaikan dengan Pemahaman S

Pertama di Indonesia, Ruangguru Luncurkan Fitur Adapto, Video Belajar Adaptif yang Dapat Menyesuaikan dengan Pemahaman S

Ruangguru merupakan perusahaan teknologi terbesar di Asia Tenggara yang berfokus pada layanan pendidikan. Saat ini, Ruangguru telah memiliki lebih dari 22 juta pengguna terdaftar dan memberikan akses kepada lebih dari 300.000 guru privat.

Ruangguru menyediakan layanan bimbingan belajar online dan marketplace guru melalui aplikasi Ruangguru, pelatihan soft skills untuk umum dan profesional secara online melalui platform Skill Academy, pusat pembelajaran blended learning secara online-offline di 18 cabang Brain Academy di 10 kota seluruh Indonesia, serta platform pelatihan bagi korporasi di aplikasi ruangkerja. Ruangguru juga telah melakukan ekspansi layanan dan produk ke pasar Vietnam  dan Thailand.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved