June
15
2021
     13:02

KKP Bangun Lagi Coral Stock Center di Maratua

KKP Bangun Lagi Coral Stock Center di Maratua

Kegiatan tranplantasi terumbu karang melibatkan pemangku kepentingan terkait antara lain Kepala Bandara Maratua, Stasiun PSDKP Tarakan Wilayah Kerja Maratua, TNI AL, Koramil Maratua, Polsek Maratua, PT. Surga Hijau Lestari, PT. Pratasaba Apta dan Kelompok Masyarakat Maratua Peduli Lingkungan.

Terumbu karang merupakan sumber daya laut yang sangat penting bagi kehidupan manusia, baik secara ekologi maupun secara ekonomi. Kekayaan ekosistem terumbu karang aset bagi pembangunan dan kemakmuran bangsa sehingga perlu dijaga dan dilestarikan agar terus memberikan manfaat bagi masyarakat pesisir dan dinikmati oleh generasi mendatang.

Hal ini sejalan dengan kebijakan Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 31 Tahun 2020 tentang Pengelolaan Kawasan Konservasi.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved