December
31
2020
     12:37

Kemendag Gandeng Tokopedia Tingkatkan Daya Saing Pasar Rakyat melalui Digitalisasi Pasar Rakyat

Kemendag Gandeng Tokopedia Tingkatkan Daya Saing Pasar Rakyat melalui Digitalisasi Pasar Rakyat

“Kunci menghadapi pandemi adalah beradaptasi dengan terus berkolaborasi dan berinovasi. Inilah yang dilakukan oleh seluruh mitra strategis kami, termasuk lebih dari 9,9 juta penjual tergabung di platform Tokopedia, dimana hampir 100 persennya adalah UMKM. Bahkan, 94 persennya berskala ultra mikro,” tambah Astri.

Kemendag mendorong dan menggiatkan pemerintah daerah untuk terus melakukan inovasi pengelolaan pasar rakyat diantaranya pelaksanaan Digitalisasi Pasar Rakyat di wilayah-wilayah lainnya. Sehingga, masyarakat nantinya memiliki alternatif dalam pemenuhan kebutuhan seharihari di pasar rakyat. “Selain semakin menguatkan eksistensi pasar rakyat, kami berharap kerja sama ini benar-benar dapat memberikan dampak positif bagi kelancaran penyediaan kebutuhan masyarakat yang bisa dipenuhi dari pasar rakyat,” pungkas Syailendra.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved