June
02
2020
     15:54

Tips untuk Memastikan Operasional Bisnis Selama Bekerja Secara Remote

Tips untuk Memastikan Operasional Bisnis Selama Bekerja Secara Remote

Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor penting dalam kelangsungan bisnis, terutama perusahaan teknologi dan berbasis teknologi

3.       Aktifkan teknologi yang diperlukan untuk kelangsungan bisnis dan layanan Anda

Saat ini, perusahaan sudah banyak menggunakan berbagai aplikasi teknologi yang dapat mendukung kerja dari rumah. NetApp memahami hal ini dan kami mendorong bisnis untuk mendukung bekerja dari rumah, mulai dari conference call secara online, memastikan bahwa beberapa data dapat diakses dari rumah dengan menggunakan Cloud, ataupun Virtual Desktop Interface (VDI). Bisnis juga harus memastikan bahwa infrastruktur mereka siap untuk 30 hari ke depan dengan mengindentifikasi kebutuhan sebelum masalah muncul dan memastikan data dan aplikasi tersedia.

4.       Pantau informasi mengenai update perkembangan secara berkala

Pemerintah telah mengaktifkan beberapa sarana untuk masyarakat memantau perkembangan terkait COVID-19 di Indonesia. Setiap daerah juga memiliki situs masing-masing.

NetApp berkomitmen untuk membantu karyawan dan bisnis dalam kondisi ini dan mempersiapkan apa yang akan terjadi selanjutnya. Kami yakin bahwa akan ada cara untuk mengatasi hal ini, terutama dengan jumlah pasien sembuh yang terus meningkat. Mungkin perlu sedikit waktu untuk sampai ke sana, tetapi dengan harapan, keberanian, kerja keras, dan kegigihan, kita akan lebih kuat bersama.

 

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved