April
15
2019
     12:26

Kesetaraan Gender Dorong Produktivitas dan Pertumbuhan Bisnis

Kesetaraan Gender Dorong Produktivitas dan Pertumbuhan Bisnis
Publisher

Sementara itu, Inspektur Jenderal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Sumiyati dalam closing remaks-nya menyatakan jumlah perempuan di Indonesia sekitar 140 juta jiwa merupakan kekuatan bangsa. Sebaliknya, jika jumlah itu tidak mampu dimanfaatkan, akan menjadi kerugian bagi bangsa ini apabila perempuan tidak dapat menyumbangkan kontribusi konkret bagi pembangunan Indonesia.

“To empower bukan sekadar to give power. Seperti halnya laki-laki yang memiliki kekuasaan, perempuan secara alamiah juga memiliki kekuasaan dengan ciri yang berbeda dengan laki-laki, sehingga kontribusinya dapat memberi nilai tambah bagi tempat mereka bekerja. Konsep empowerment yang dibutuhkan perempuan bukanlah to be given power, melainkan to be given opportunity,” tegas Sumiyati.(*)

TENTANG TELKOMTELSTRA

Telkomtelstra adalah perusahaan patungan antara PT. Telekomunikasi Indonesia (Telkom Indonesia) yang merupakan perusahaan telekomunikasi terbesar di Indonesia, dengan Telstra Corporation Limited (Telstra) yang merupakan perusahaan telekomunikasi dan layanan informasi terkemuka di Australia. Dengan memanfaatkan kekuatan dari kedua perusahaan tersebut (Telkom Indonesia & Telstra), kehadiran Telkomtelstra di Indonesia membawa sebuah kombinasi yang tak tertandingi yaitu pemahaman akan pasar lokal dan juga pengalaman menyediakan layanan managed solutions kelas dunia.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved