August
29
2018
     14:43

Cek Proyek Strategis, BUMN Gelar Ekspedisi Tembus Tol Trans Sumatera

Cek Proyek Strategis, BUMN Gelar Ekspedisi Tembus Tol Trans Sumatera

Untuk itu, pemerintah melakukan percepatan pembangunan jalan tol di Sumatera melalui penugasan kepada BUMN. Sesuai dengan mandat Pemerintah RI yang dituangkan dalam Peraturan Presiden No. 100 tahun 2014 yang diperbaharui melalui Peraturan Presiden No. 117 tahun 2015, PT Hutama Karya (Persero) mendapatkan penugasan pembangunan dan pengusahaan 24 ruas Jalan Tol Trans-Sumatera sepanjang kurang lebih 2.770 km, dengan prioritas di 8 ruas sepanjang kurang lebih 644 km.

Kedelapan ruas prioritas tersebut antara lain adalah Medan – Binjai, Palembang – Indralaya, Pekanbaru – Dumai, Bakauheni-Tebanggi Besar, Terbanggi Besar-Pematang Panggang, Pematang Panggang – Kayu Agung, Palembang – Tanjung Api-Api, Kisaran – Tebing Tinggi yang ditargetkan akan selesai dibangun akhir tahun 2019.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved