August
19
2020
     16:50

Biznet Buka Kantor Pusat di Bali, Destinasi Favorit untuk Remote Working Kelas Dunia

Biznet Buka Kantor Pusat di Bali, Destinasi Favorit untuk Remote Working Kelas Dunia

DENPASAR

-        Four Star by Trans Hotel

-        Hotel Mertha Yoga

-        Hotel Taman Suci

KUTA

-        Dash Hotel

-        Jas Green Villa

-        Ramayana Suite

-        Tony’s Villa

-        Uma Sapna Villa

NUSA DUA, JIMBARAN & ULUWATU

-        AYANA Residences Bali

-        AYANA Resort & Spa Bali

-        Grand Hyatt Nusa Dua

-        Movenpick Resort & Spa Jimbaran Bali

-        Radisson Blu Bali Uluwatu

-        Jumeirah Bali

-        RIMBA Jimbaran Bali by AYANA

-        Six Senses Uluwatu

-        The Villas at AYANA Resort Bali

SANUR

-        Hyatt Regency Sanur

-        Kayu Manis Sanur

-        Sudamala Suites

UBUD

-        Ayung Resort

-        Chapung Sebali

-        Element by Westin

-        MaxOne Hotel Ubud

-        Viceroy Bali

Saat ini Biznet telah tersedia di lebih dari 110 kota di Pulau Jawa, Bali, Sumatra, Batam, Kalimantan dan Sulawesi dengan total panjang jaringan mencapai lebih dari 45,000 KM. Biznet juga terus melakukan perluasan jaringan sehingga lebih banyak masyarakat Indonesia dapat menikmati layanan Internet terbaik dari Biznet. Pada tahun 2018 silam Biznet telah melakukan upgrade jaringan yang didukung oleh teknologi The New Biznet Fiber terdepan, yang mampu menghadirkan koneksi Internet dengan performa terbaik dan kapasitas bandwidth yang jauh lebih besar, sehingga mampu menampung kebutuhan hingga 20 tahun ke depan. Untuk informasi mengenai The New Biznet Fiber dapat dilihat disini https://www.biznetnetworks.com/the-new-biznet-fiber.

Kami juga memiliki tim Customer Care yang siap melayani pelanggan 24 jam setiap harinya. Selain itu, mayoritas karyawan kami merupakan anak-anak muda yang punya semangat tinggi untuk bersama-sama menjalankan komitmen perusahaan untuk membangun infrastruktur modern dengan tujuan mengurangi kesenjangan digital Indonesia dengan negara berkembang lainnya.

Tentang Biznet

Biznet merupakan perusahaan infrastruktur digital terintegrasi di Indonesia, menyediakan layanan Internet, Data Center, Cloud Computing dan IPTV. Kami memiliki komitmen untuk membangun infrastruktur modern dengan tujuan mengurangi kesenjangan digital Indonesia dengan negara berkembang lainnya. Biznet memiliki dan mengoperasikan jaringan Fiber Optic tercanggih dan data center terbesar di Indonesia. Untuk informasi lebih lanjut mengenai perusahaan silakan kunjungi biznetnetworks.com.

Halaman   1 2 Show All

Release Terkini

No Release Found

Terpopuler


2024 © Kontan.co.id A subsidiary of KG Media. All Rights Reserved